Text
Cannaregio
Setiap kota memiliki kisah menyeramkan, terlepas apakah ada yang mempercayainya ataupun tidak. Kita tidak pernah membayangkan bahwa Santau Klasu itu jahat, bukan? Atau, ketika mendengar kata "mermaid", yang ada dalam bayangan kita adalah gadis cantik dengan separuh tubuhnya yang berupa ikan, yang jatuh cinta pada pangeran tampan; maupun putri ikan yang baik hati penjaga lautan beserta makhluk-makhluk di dalamnya. Tak selamanya kisah tentang mereka baik. Terlebih apa yang tertulis di dalam buku ini. Lomba #HororKotaDunia melahirkan kumpulan cerita pendek dari penulis-penulis berbakat dengan ide unik. Banyak kejutan di setiap kisah dalam buku ini yang mungkin tidak pernah kita bayangkan.
D20220006 | 899.221 308 738 GIO c C1 | RAK 1 - FIKSI INDONESIA (Kampus II Politeknik Penerbangan Makassar) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain